
15 Tanda Perilaku Narsistik dalam Relasi Intim
- 2023-03-23 13:49:49
Oleh: Aghnis Fauziah, S.Psi., M.Psi.
Gangguan kepribadian narsistik adalah kondisi di mana seseorang merasa dirinya paling penting, sangat membutuhkan perhatian, dan kekaguman berlebihan. Selain itu, gangguan ini juga kerap menyebabkan kurangnya empati terhadap orang lain. Meski memiliki...