
Jelang Haul Akbar Satu Abad Syaikhona Kholil Bangkalan, Gubernur Khofifah: Beliau Ulama Besar Inspirator Lahirnya NU, Organisasi Islam Terbesar Di Dunia
- 2025-04-11 14:00:34
BANGKALAN, 11.APRIL 2025 – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama Wakil Gubernur Emil Elestianto Dardak ziarah ke makam ulama besar Syaikhona Muhammad Kholil di Bangkalan, Kamis (10/4) malam.
Ziarah ini dilakukan sebagai bentuk penghormatan kepada sosok ulama kharismatik yang sangat berpengaruh dalam perkembangan Islam...